2.3K
Bola Internasional
Baru Gabung, Pratama Arhan Sudah Dibuatkan Chant Khusus Oleh Suporter Tokyo Verdy
© Instagram@tokyo_verdy

Pratama Arhan gabung klub Liga 2 Jepang Tokyo Verdy. Foto: Instagram@tokyo_verdy
Tokyo Verdy Ketiban Durian Runtuh
Hal ini membuat Tokyo Verdy saat ini menjadi klub Liga Jepang dengan jumlah pengikut terbanyak, melampui Vessel Kobe dan Kawasaki Frontale.
Kepindahan Arhan ke Tokyo Verdy sendiri tak memakan biaya transfer. Tak adanya Fee Transfer merupakan wujud komitmen timnya akan perkembangan karier sang wonderkid.
Pratama Arhan tidak hanya mengusung misi membantu tim barunya lolos promosi ke kasta tertinggi JLeague namun juga sebagai brand ambassador PSIS Semarang agar bisa dikenal secara internasional.