5.1K
Liga Inggris
Meski Tak Beri Kontribusi Konkret, Guardiola Puji Peran Besar Gelandang Arsenal
© REUTERS/Tony Obrien

Perebutan bola di lapangan antara pemain Arsenal dengan pemain Wolverhampton Wanderers di Liga Inggris.
Martin Odegaard Digadang-Gadang Jadi Kapten Baru Arsenal
Selain itu, sang pemain digadang-gadang sebagai kapten masa depan, seiring dengan keinginan Arsenal untuk mencari kapten permanen.
Sebelumnya, ban kapten Arsenal dipegang oleh penyerang asal Gabon, Pierre-Emerick Aubameyang.
Sang pemain kini sudah bergabung dengan klub raksasa Katalunya, Barcelona.
“Odegaard punya kualitas untuk melakukannya, tentu saja,” ujar Arteta.
“Berbicara soal permainannya di tim nasional dan bagaimana mereka berbicara kepadanya. Dia berjalan di koridor dan semua orang mencintainya.
“Odegaard adalah pemain yang baik, rendah hati dan bagaimana mereka melakukannya. Ini sangat alami dan semuanya akan datang,” imbuh mantan asisten pelatih Manchester City ini.