7.2K
Liga Indonesia
Latih Dewa United, Nilmaizar Beberkan Target dan Bakal Rekrut Eks Ajax Amsterdam
© Da'Yerimon/Football265.com

Perkenalan Nilmaizar, pelatih baru Dewa United. Foto: Da'Yerimon/Football265.com
Jebolan Ajax
Berdasarkan kebutuhan tim, dua pemain jebolan Ajax itu ditenggarai berposisi gelandang bertahan dan striker. Namanya pun masih dirahasiakan.
Setelah mengumumkan pelatih baru, Dewa United akan langsung menggelar persiapan untuk Liga 1 2022. Nilmaizar dijadwalkan memimpin latihan mulai 6 April mendatang.
Dewa United merupakan tim promosi Liga 1. Tim akuisisi dari Martapura FC itu menempati urutan ketiga Liga 2 2021.