Liga Indonesia

Liga 1: Obral Pemain, Arema FC Lepas Separuh Skuat Musim Lalu

Rabu, 13 April 2022 07:37 WIB
Kontributor: Ian Setiawan | Editor: Juni Adi
© Media Officer Arema FC
Selebrasi gol striker Arema FC, Carlos Fortes di laga melawan PSM Makassar dalam ajang Liga 1. Copyright: © Media Officer Arema FC
Selebrasi gol striker Arema FC, Carlos Fortes di laga melawan PSM Makassar dalam ajang Liga 1.
Produk Akademi

Kebijakan itu juga menyentuh para pemain yang berstatus orbitan Akademi Arema FC.

Ada empat nama untuk barisan ini, yaitu Andriyas Francisco, Aji Saka, Vikrian Akbar dan juga Catur Jepri Achmad Galih.

Sedangkan 3 nama lain, hampir pasti kembali mengenakan jersey Arema FC.

Mereka adalah Hamzah Titofany, Bramntio Ramadhan dan Achmad Figo.

"Perjalanan masih panjang karena usia mereka masih sangat muda dan masih memiliki potensi untuk berkembang," jelas Sudarmaji.