Liga Europa

Sudah Tersingkir Tertimpa Cedera, Barcelona Bakal Ditinggal Pedri Hingga Akhir Musim!

Jumat, 15 April 2022 18:49 WIB
Penulis: Ilham Oktafian | Editor: Isman Fadil
© Reuters/Albert Gea
Pemain Barcelona Gavi dan rekan setimnya terlihat sedih usai pertandingan saat para pemain Eintracht Frankfurt merayakannya. Foto: Reuters/Albert Gea Copyright: © Reuters/Albert Gea
Pemain Barcelona Gavi dan rekan setimnya terlihat sedih usai pertandingan saat para pemain Eintracht Frankfurt merayakannya. Foto: Reuters/Albert Gea
Paceklik Gelar

Tersingkirnya Barcelona di ajang Liga Europa seolah menutup peluang Los Cules untuk menyabet satu-satunya trofi musim ini.

Bukan tanpa sebab, di kancah domestik peluang Barcelona untuk menjuarai Liga Spanyol hanya sebesar lubang jarum.