Liga Inggris

3 Klub 'OKB' Liga Inggris Rebutan Gelandang Tim Medioker Prancis

Jumat, 22 April 2022 21:17 WIB
Penulis: Dwiana Restu Beniartha | Editor: Nugrahenny Putri Untari
© Daniel Chesterton/Offside/Offside via Getty Images
Marco Silva, mantan pelatih Everton. Foto: Daniel Chesterton/Offside/Offside via Getty Images. Copyright: © Daniel Chesterton/Offside/Offside via Getty Images
Marco Silva, mantan pelatih Everton. Foto: Daniel Chesterton/Offside/Offside via Getty Images.
Liga Inggris Kedatangan Titisan Mourinho

Di bawah komando Marco Silva, Fulham berhasil menjadi klub pertama di Liga Sky Bet Championship yang memastikan diri promosi ke Liga Primerr Inggris musim depan.

Kepastian promosi ke Liga Primer Inggris diperoleh The Cottagers, setelah mereka mengalahkan Preston 3-0 di Craven Cottage Rabu (20/04/22) dini hari WIB.

Pelatih yang dijuluki sebagai titisan Mourinho itu membawa The Cottagers sementara bercokol di puncak klasemen kompetisi kasta kedua Liga Inggris dengan mengumpulkan 86 poin dari 42 pertandingan

Bersama Silva, Fulham memiliki pelatih dengan pengetahuan yang cukup mumpuni perihal kompetisi tertinggi Liga Inggris. 

Di tangan Pelatih Portugal itu, Fulham telah mendominasi Liga Championship musim ini dengan tak tergoyahkan sebagai penguasa tabel klasemen sejak pertengahan Januari lalu.

Baca selengkapnya: Dilatih Titisan Mourinho, Klub Ini Jadi yang Pertama Promosi ke Liga Primer Inggris