6K
Liga Indonesia
Jelang Liga 1, Jebolan Akademi Spanyol Jalani Trial di Bhayangkara FC
© INDOSPORT
Masih Menunggu
Sebelumnya diberitakan bahwa Widodo C Putro memilih tak melanjutkan kerja sama dengan Persita Tangerang setelah selesai masa kontrak.
Pelatih 51 tahun itu mau mencari tantangan baru setelah tiga musim di tim Ungu Barat dan membawa klub tersebut promosi ke Liga 1.
Pihak Bhayangkara FC masih merahasiakan mengenai kabar tersebut. Media officer tim hanya memastikan jika The Guardian sudh tidak lagi bersama Paul Munster untuk Liga 1 2022-2023 mendatang.
"Kalau yang pasti sudah gak pakai Paul Munster. Untuk penggantinya masih tunggu dari management," tutur Anggra.
Baca selengkapnya: Respons Bhayangkara FC Terkait Rumor Bakal Dilatih Widodo C. Putro