49.5K
Liga Inggris
Rivalitas dengan Liverpool Makin Panas, Kedatangan Richarlison Bakal Bikin Fans Man United Gembira
© Tony McArdle/Everton FC via Getty Images
Everton Bakal Lepas Richarlison
Football Insider mengklaim kalau Everton telah sepakat untuk melepas Richarlison. Manajemen pun telah menentukan harga yang terjangkau.
Hal itu lantaran kontrak Richarlison yang hanya tersisa dua tahun lagi tepatnya pada Juni 2024 mendatang. Mereka kabarnya siap melepaskan sang striker jika ada klub berani menawar 50 juta pounds atau sekitar Rp907 miliar
Real Madrid dan Manchester United dikabarkan berminat untuk mendatangkan Richarlison karena memang ingin melakukan prombakan besar-besaran pada kompetisi musim depan.
Baca Selengkapnya: Dana Mepet, Tiga Pemain dari Tim Calon Degradasi Bisa Masuk Daftar Belanja Manchester United