Liga Italia

Hadiah Lain Stefano Pioli Selepas Juara Liga Italia, AC Milan Percepat Negosiasi Wonderkid Belanda

Rabu, 25 Mei 2022 01:34 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© Gettyimages
Noa Lang, pemain Club Brugge. Copyright: © Gettyimages
Noa Lang, pemain Club Brugge.
Noa Lang Tampil Impresif dan Jadi Target AC Milan

Winger yang satu ini tampil impresif dengan melepaskan jumlah tembakan terbanyak di antara rekan-rekannya yang lain. Dua di antaranya bahkan on target.

Usia Noa Lang yang masih muda, 22 tahun, juga bisa jadi pertimbangan AC Milan mendatangkannya. Apalagi, dengan kemampuan serbabisanya, dia  bisa jadi penerus yang tepat di lini depan Rossoneri.

Karena Zlatan Ibrahimovic bisa pensiun dan pergi kapan saja, ditambah Olivier Giroud yang sudah terlalu sering jadi tumpuan, kehadiran Noa Lang mungkin bisa jadi solusi masa depan yang potensial bagi Ac Milan.

Baca Selengkapnya: Kirim Kode Lewat Maldini, Wonderkid Timnas Belanda Siap Gabung AC Milan?