5.5K
Liga Indonesia
Latihan Persija Dibanjiri The Jakmania, Thomas Doll Girang Bukan Kepalang
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
Fisik Masih Kurang
Thomas Doll sudah memimpin latihan Persija Jakarta selama tiga hari di Lapangan Nirwana Park, Bojongsari, Depok. Dia menilai fisik para pemain masih harus ditingkatkan.
"Seluruh pemain harus bekerja keras karena sangat penting dalam masa persiapan. Beberapa pemain cedera, jadi mereka butuh waktu beberapa minggu lagi untuk mencapai performa maksimal," ucap Thomas Doll.
"Kami melihat beberapa pemain sudah bagus, yang lain butuh waktu. Saya kira normal, namun kami mesti meningkatkan level," pungkasnya.