Bursa Transfer

Perisic Gabung Tottenham, Inter Milan Siapkan 2 Kandidat Pengganti

Senin, 30 Mei 2022 00:31 WIB
Penulis: Nadia Riska Nurlutfianti | Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© REUTERS-Jennifer Lorenzini
Reaksi pemain Juventus, Dusan Vlahovic dan Paulo Dybala REUTERS-Jennifer Lorenzini Copyright: © REUTERS-Jennifer Lorenzini
Reaksi pemain Juventus, Dusan Vlahovic dan Paulo Dybala REUTERS-Jennifer Lorenzini
Inter Milan Tancap Gas Gaet Dybala

Presiden Inter Milan, Steven Zhang, disebut-sebut antusias dengan kedatangan bintang timnas Argentina, Paulo Dybala dari Juventus.

Seperti sudah disebutkan di media dalam beberapa waktu belakangan, bintang timnas Argentina, Paulo Dybala memang dikabarkan hengkang dari Juventus dengan status bebas transfer.

Baca selengkapnya: Lampu Hijau dari Sang Presiden, Inter Milan Tancap Gas Buat Gaet Paulo Dybala