3.3K
Liga Indonesia
Liga 1: Resmi, Dewa United FC Gaet Gelandang Baru Jebolan Liga Malaysia
© Aldi Aulia Anwar/INDOSPORT
Pernah Dipanggil Timnas
Natanael juga beberapa kali mendapat panggilan timnas Indonesia. Ia pernah dipanggil untuk pelatnas timnas U-22 periode 2019 dan timnas senior tahun lalu.
Baca Juga
Kehadiran Natanael akan menambah opsi di lini serang Dewa United FC. Hal tersebut lantaran ia mampu bermain di dua posisi berbeda, yaitu gelandang serang serta penyerang sayap.