Bursa Transfer

Gabung Bayern Munchen, Sadio Mane Kantongi Gaji Lebih Besar Ketimbang di Liverpool

Selasa, 21 Juni 2022 16:56 WIB
Penulis: Stefan Ariel Kristanto | Editor: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji
© REUTERS/Phil Noble
Pemain Liverpool Mohamed Salah memegang trofi Playmaker dan Golden Boot. Copyright: © REUTERS/Phil Noble
Pemain Liverpool Mohamed Salah memegang trofi Playmaker dan Golden Boot.
Hengkangnya Mane secara Tak Langsung Peringatkan Moh Salah

Negosiasi perpanjangan kontrak Mohamed Salah masih berjalan alot. Klub Liga Inggris, Liverpool, masih enggan untuk memenuhi permintaan gaji yang diinginkan peraih Golden Boot 2022 itu.

Spekulasi perpanjangan kontrak Mohamed Salah kian menemui titik buntu. Pasalnya sang pemain Timnas Mesir terus memaksa Liverpool untuk menjadikannya pemain dengan gaji termahal The Reds.

Baca selengkapnya: Jangan 'Besar Kepala' Mohamed Salah! Hengkangnya Sadio Mane Bukti Sikap Tegas Liverpool