Liga Italia

Bukan Neymar! Juventus Korbankan Bintangnya demi Pilar PSG yang Satu Ini

Kamis, 23 Juni 2022 19:45 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Prio Hari Kristanto
© REUTERS/Sarah Meyssonnier
Pemain Paris Saint-Germain (PSG) berusaha menjangkau bola tapi coba diganggung pemain Marseille. Copyright: © REUTERS/Sarah Meyssonnier
Pemain Paris Saint-Germain (PSG) berusaha menjangkau bola tapi coba diganggung pemain Marseille.
Tantangan Terbesar Juventus untuk Datangkan Neymar

Tantangan terbesar untuk Juventus ketika ingin mendatangkan Neymar ialah gaji sang pemain yang mencapai 43 juta euro per-tahun.

Juventus sendiri masih menarget dua pemain, Paul Pogba dan Angel Di Maria yang memiliki pengalaman besar di kompetisi Eropa.

Hal ini tentu menenetukan langkah Juventus ketika bermain di Liga Champions dan Liga Italia pada musim 2022/2023 nanti.

Salah satu yang menjadi kritik besar bagi Neymar di Prancis adalah kegagalan membantu PSG berkompetisi di Eropa dan hanya sekali mencapai final Liga Champions dalam lima musim belakangan.

Baca Selengkapnya: Boom! Demi Juara Liga Champions, Juventus Rela 'Bongkar Celengan' Boyong Neymar