Gara-gara Hal Ini, Bintang Lazio Tak Bisa Gabung Arsenal atau Man United
Mateja Kezman sepertinya bukan hanya satu-satunya mantan pemain Chelsea yang bisa memuluskan langkah Sergej Milinkovic-Savic menuju The Blues.
Kabarnya Juan Mata pun juga bisa jadi faktor pelicin andai ia sudi bergabung dengan Lazio pada bursa transfer musim panas kali ini.
Dilaporkan oleh Corriere dello Sport, Chelsea masuk dalam perburuan Milinkovic-Savic setelah sebelumnya si pemain dihubungkan dengan Juventus dan Manchester United.
Rencananya Lazio akan mereka tawari melakukan barter yang melibatkan Emerson Palmieri dan Ruben Loftus Cheek pindah dari Stamford Bridge ke Olimpico Roma.
Namun Il Biancocelesti tidak akan melepas Milinkovic-Savic hanya dengan mendapatkan dua pemain tadi saja.
Baca selengkapnya: Bursa Transfer: Dua 'Orang Dalam' Bisa Bantu Chelsea Sukses Beli Milinkovic-Savic