13.7K
Bursa Transfer
Bursa Transfer: Real Madrid Berksempatan Dapatkan Superstar Bayern Munchen! Saatnya Jual Hazard?
© REUTERS/Fabian Bimmer
Lewandowski Sepakat ke Barcelona
Raksasa Liga Spanyol (LaLiga), Barcelona telah mencapai kesepakatan dengan Bayern Munchen untuk mendapatkan Robert Lewandowski.
Di tengah isu krisis ekonomi dan utang dengan para pemainnya, termasuk Frenkie de Jong. Barcelona justru aktif dalam bursa transfer kali ini.
Setidaknya di bursa transfer musim ini, raksasa Liga Spanyol, Barcelona telah mengamankan tiga pemain anyar mereka.
Beruntungnya bagi Barcelona adalah dua pemain anyar mereka, berhasil didapatkan secara bebas transfer.
Pertama, Franck Kessie, gelandang pengangkut air yang didatangkan dari AC Milan. Kemudian ada Andreas Christensen bek andalan Chelsea.
Baca selengkapnya: Here We Go! Tinggalkan Tim yang Tak Menghargainya, Lewandowski Gabung dengan Barcelona