Ikut-Ikutan Barcelona, Pemilik Liverpool Bakal Jual Sepotong Nama Tribun Stadion Anfield
Presiden Barcelona, Joan Laporta menilai bahwa kerjasama kali ini akan memberikan manfaat yang luar biasa, termasuk yang ia sebut “lebih dekat dengan penggemar”.
Nilai pasti kemitraan ini belum diumumkan secara resmi, namun beberapa waktu yang lalu sudah muncul berita bahwa Spotify akan membayar tak kurang dari 4,4 triliun Rupiah.
Beberapa musim terakhir memang Barcelona diterpa banyak masalah. Mulai dari finansial hingga struktur manajemen yang amburadul.
Presiden sebelumnya, Josep Bartomeu disebut sebagai biang kerok dari masalah yang harus diderita Blaugrana, mulai dari transfer yang tak wajar hingga gerbong manajemennya yang tak baik.
Baca Selengkapnya: Bursa Transfer: Batal Ditinggal Tur, Ini Cara Kejam Terakhir Barcelona Paksa De Jong ke Man United!