3.9K
Liga Inggris
Liverpool Ketiban Sial! Tandem Sehati Virgil van Dijk Absen di Pekan Perdana Liga Inggris
© REUTERS/Peter Powell
Persaingan Manchester City dan Liverpool di Liga Inggris
Namun, dari deretan nama-nama di atas, keraguan akan tampil tidaknya Diogo Jota masih menjadi tanda tanya, mengingat sang pemain dikabarkan mengalami cedera yang cukup serius.
Sebagaimana diketahui, Manchester City dan Liverpool telah menguasai persaingan gelar juara Liga Inggris pada beberapa tahun terakhir.
Pada musim lalu saja, persaingan di antara kedua klub tersebut kembali terulang. Liverpool dan Manchester City terlihat kembali saling kejar-mengejar.
Baca Selengkapnya: Ini Dia Pesaing Berat Liverpool-Man City di Liga Inggris, Bukan Manchester United?