Liga Indonesia

Liga 1: Digebuk Persita, Bek Asing PSIS Semarang Dituntut Segera Angkat Kaki

Rabu, 14 September 2022 22:55 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Herry Ibrahim
© Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT
PSIS Semarang baru saja kalah 0-1 dari Persita Tangerang dipekan ke-10 Liga 1 2022, Rabu (14/09/22) di Indomilk Arena, Tangerang.  Copyright: © Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT
PSIS Semarang baru saja kalah 0-1 dari Persita Tangerang dipekan ke-10 Liga 1 2022, Rabu (14/09/22) di Indomilk Arena, Tangerang.
Klasemen Sementara

Kekalahan dari Persita membuat posisi PSIS tertahan diperingkat 10 klasemen sementara klasemen sementara Liga 1 2022/23.

Tim Mahesa Jenar sejauh ini baru mengumpulkan 11 poin dari 10 pertandingan Liga 1 musim 2022/2023.

Setelah laga kontra Persita, PSIS akan tampil sebagai tuan rumah pada 2 Oktober mendatang dan menjamu Bhayangkara FC.