Bola Internasional

Lionel Messi Bungkam Soal Masa Depannya di PSG Sebelum Tampil di Piala Dunia 2022

Rabu, 14 September 2022 14:58 WIB
Penulis: Maria Valentine | Editor:
© Catherine Ivill/NurPhoto/GettyImages
Pemain Barcelona, Lionel Messi (kiri) dan Cristiano Ronaldo, pemain Juventus memiliki jumlah gol yang sama hingga leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2019-2020. Copyright: © Catherine Ivill/NurPhoto/GettyImages
Pemain Barcelona, Lionel Messi (kiri) dan Cristiano Ronaldo, pemain Juventus memiliki jumlah gol yang sama hingga leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2019-2020.
Rating FIFA 23 Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi Anjlok, Bukti Duo GOAT Sudah Habis?

Rating FIFA 23 Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi Anjlok, Bukti Duo GOAT Sudah Habis?

Anjlknya rating Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi di game FIFA 23 menimbulkan spekulasi apakah duo GOAT tersebut sudah habis.

Ya, Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi tengah memasuki pengujung kariernya sebagai pesepak bola.

Cristiano Ronaldo memang dianggap salah satu pesepak bola hebat yang mana ia selalu bisa membuat lebih dari 30 gol setiap musimnya.

Namun, semua itu hanyalah masa kejayaannya bersama Real Madrid. Produktivitas Ronaldo menurun seiring bertambahnya usia.

Hal itu sudah terlihat saat pria berusia 37 tahun tersebut bergabung dengan Juventus (28 gol di semua ajang). Memang masih hebat untuk pesepak bola gaek, tetapi jumlah tersebut tetaplah bukti ia mulai menurun.

Baca Selengkapnya: Rating FIFA 23 Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi Anjlok, Bukti Duo GOAT Sudah Habis?