Kena Sikut Bek Liverpool, Pelatih Arsenal Pusing Cari Pengganti Gabriel Jesus
Pelatih Jurgen Klopp berdalih bahwa kekalahan Liverpool dari Arsenal dalam lanjutan Liga Inggris disebabkan karena kondisi dua pemainnya.
Seperti yang diketahui, Liverpool harus takluk saat bertandang ke markas Arsenal dengan skor 3-2 di Emirates Stadium. Gabriel Martinelli berhasil membuka keunggulan tuan rumah saat laga baru berjalan satu menit.
Kemudian, Liverpool pun berhasil menyamakan kedudukan melalui gol yang dicetak oleh Darwin Nunez pada menit ke-34’ setelah menerima umpan dari Luis Diaz.
Menjelang babak kedua berakhir, Arsenal berhasil membalikkan keunggulan melalui Bukayo Saka di menit ke-45+5’ berkat umpan apik yang diberikan oleh Gabriel Jesus.
Baca selengkapnya: Dihajar Arsenal di Liga Inggris, Pelatih Liverpool Jurgen Klopp Salahkan Kondisi 2 Pemainnya