2.5K
Piala Dunia 2022
5 Bintang Muda Timnas Amerika Serikat yang Bisa Bersinar di Piala Dunia 2022
© REUTERS-Peter Cziborra

Lionel Messi Argentina REUTERS-Peter Cziborra
5 Rekor Piala Dunia yang Bisa Dipecahkan di Qatar 2022
Piala Dunia adalah turnamen yang sangat didambakan bagi pesepak bola. Di turnamen ini, berbagai rekor telah tercipta.
Kali ini, Piala Dunia 2022 akan dilaksanakan di Qatar mulai 20 November hingga 18 Desember mendatang.
Terdapat 32 negara yang terbagi ke dalam delapan grup untuk bertarung menjuarai turnamen empat tahunan sekali ini.
Untuk itu, para pemain dan juga pelatih berlomba-lomba untuk menciptakan atau bahkan memecahkan rekor yang sudah ada.
Berikut lima rekor Piala Dunia yang bisa dipecahkan di Qatar 2022 mendatang.