Liga Indonesia

Gelar Pertemuan dengan Klub, PT LIB Bahas Kelanjutan Kompetisi Liga 1

Sabtu, 5 November 2022 07:38 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Nugrahenny Putri Untari
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
Komisaris Utama PT LIB Juni Rachman (kedua kanan), didampingi Sekjen PSSI, Yunus Nusi (kanan), dan Dirut Operasional LIB Sudjarno, di acara jumpa pers hasil pertemuan dengan petinggi klub terkait nasib Liga 1. Foto: Herry Ibrahim/INDOSPORT. Copyright: © Herry Ibrahim/INDOSPORT
Komisaris Utama PT LIB Juni Rachman (kedua kanan), didampingi Sekjen PSSI, Yunus Nusi (kanan), dan Dirut Operasional LIB Sudjarno, di acara jumpa pers hasil pertemuan dengan petinggi klub terkait nasib Liga 1. Foto: Herry Ibrahim/INDOSPORT.
Perubahan Struktur

Seperti diketahui, perubahan struktur PT LIB memang harus dilakukan.

Pasalnya, Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita, tengah ditahan karena menjadi tersangka kasus Tragedi Kanjuruhan.

Sudjarno pun memaparkan bagaimana pihaknya akan menangani perubahan susunan pengurus dan segala isu terkait reformasi sepak bola Indonesia.

"Kemudian saran terkait perbahan susunan pengurus LIB, kemudian hal-hal lain dibahas tekait dengan isu-isu dukungan tranformasi sepak bola nasional yang dirancang oleh satgas juga bagian kita," pungkas Sudjarno.