1.9K
Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Ivan Toney Mulai Bayangi Harry Kane
© Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT
Top Skor Liga Inggris
Di belakang mereka, menyusul pemain Newcastle United, Miguel Almiron dengan delapan gol.
Ada pun sejumlah pemain sudah mencetak tujuh gol sejauh ini. Di antaranya, James Madison (Leicester), Leandro Trossard (Brighton), Phil Foden (Manchester City), dan Roberto Firmino (Liverpool).
Selengkapnya, berikut ini daftar top skor Liga Inggris hingga pekan ke-16:
1. 18 gol – Erling Haaland (Manchester City)
2. 12 gol – Harry Kane (Tottenham Hotspur)
3. 10 gol – Ivan Toney (Brentford)
4. 9 gol – Aleksandar Mitrovic (Fulham), Rodrigo (Leeds United)
5. 8 gol – Miguel Almiron (Newcastle United)
6. 7 gol – James Madison (Leicester), Leandro Trossard (Brighton), Phil Foden (Manchester City), dan Roberto Firmino (Liverpool).