2.5K
Liga Indonesia
Jordi Amat Gabung TC Timnas Indonesia Hari Ini, Elkan Baggott Masih Tanda Tanya
© REUTERS/David Klein

Elkan Baggott Merayakan Kemenangan Bersama Gillingham FC REUTERS/David Klein
Tergantung Ipswich
Dikutip dari Kent Online, pelatih Gillingham FC, Neil Harris, menyebut kepastian izin untuk Elkan Baggott berada di tangan Ipswich Town selaku klub pemilik mengingat sang pemain berada dalam masa pinjaman.
Elkan sudah pernah jalani debut di Piala AFF 2020 yang dimainkan tahun lalu. Ketika itu, dia tampil enam pertandingan dan mencetak satu gol.
Sedangkan bagi Sandy Walsh, Jordi Amat, dan Marc Klok bakalan debut di Piala AFF. Mereka sudah menjalani proses naturalisasi dan perpindahan federasi (untuk Jordi Amat masih dalam proses).
Baca Juga
Sementara itu, timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2022 bersama Thailand, Filipina, Kamboja, dan Brunei Darussalam. Laga pertama kontra Kamboja digelar pada 23 Desember.