1.4K
Liga Indonesia
Meski Kalah, Madura United Lega Partai Kandang Lawan Persib Berjalan Lancar
© MO Madura United
Jalani Sidak
Dalam laga itu, Panpel Madura United juga bersikap terbuka dengan sidak yang dilakukan pihak kepolisian.
Mereka dengan cermat mengamati kinerja panpel soal gelaran pertandingan, salah satunya akses penonton di tribun.
Hal ini juga sebagai tindak lanjut atas penilaian tim risk assessment yang telah mengunjungi Stadion Gelora Ratu Pamelingan di Kabupaten Pamekasan.
Baca Juga
"Kami sampaikan terima kasih kepada Polres Pamekasan dan jajarannya yang telah dengan sangat serius ikut memberi dukungan," tutur Annisa.
"Untuk pemenuhan (penilaian) tim risk assessment. Seluruh pihak seperti dinkes, BPBD dan para pihak lain," pungkas figur yang sebelumnya menjabat COO Madura United tersebut.