Liga Italia

Prediksi Liga Italia Juventus vs Verona: Buka Kesempatan untuk Finis 4 Besar

Sabtu, 1 April 2023 12:35 WIB
Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© REUTERS/Massimo Pinca
Proses gol Filip Kostic di laga Juventus vs Bologna (03/10/22). (Foto: REUTERS/Massimo Pinca) Copyright: © REUTERS/Massimo Pinca
Proses gol Filip Kostic di laga Juventus vs Bologna (03/10/22). (Foto: REUTERS/Massimo Pinca)
Prediksi Juventus vs Verona
  • Prediksi Susunan Pemain

Juventus (3-5-1-1)

Szczesny; Bremer, Gatti, Danilo; De Sciglio, Fagioli, Locatelli, Rabiot, Kostic; Di Maria; Vlahovic

Verona (3-4-2-1)

Montipo; Dawidowicz, Magnani, Coppola; Faraoni, Tameze, Duda, Lazovic; Kallon, Verdi; Gaich

  • Player to Watch

Filip Kostic (Juventus)

Sejak kepindahannya di musim panas 2022 kemarin, Filip Kostic menjadi sosok vital di lini sayap Juventus berkat peran Wing Backnya.

Kemampuan ini pun ditunjukkan di delapan laga terakhir Juventus, di mana ia mampu mencetak 1 gol dan 4 assist bagi klubnya.

Darko Lazovic (Verona)

Juventus tetap harus mewaspadai salah satu pemain Verona yang merupakan kompatriot dari Filip Kostic, yakni Darko Lazovic.

Ia menjadi top skor bagi Verona di Liga Italia muim ini dengan mencetak 3 gol. Tak cukup sampai di situ, ia juga andal mencetak assist dengan torehan 3 assist.