x

Program TV Berhenti tapi Arsenal Tetap di Hati Najwa Shihab

Rabu, 9 Agustus 2017 20:15 WIB
Editor: Galih Prasetyo

Lagi hangat diperbincangankan acara televisi 'Mata Najwa' yang dibawakan Najwa Shihab dihentikan tayangannya di Metro TV. Banyak warganet yang bersedih. Rata-rata menyayangkan dan kehilangan sebuah acara bermutu. Ah, sudahlah.

Baca Juga

Mata Najwa boleh saja dihilangkan atau bahkan diganti. Namun Football265.com yakin, Arsenal akan selalu di hati perempuan kelahiran Makassar, 16 September 1977 ini. Yap, si cantik Najwa Shihab pengagum berat klub besutan Arsene Wenger tersebut. Gak percaya? Lihat nih selipan unggahan-unggahan soal The Gunners yang nangkring di Instagram miliknya, termasuk unggahan Najwa saat memberi dukungan ke Olivier Giroud dan Mesut Ozil saat Prancis dan Jerman bertemu di Euro 2016.

Penulis: Dini Maharani Dwi Setyarini

ArsenalNajwa Shihab

Berita Terkini