Link Live Streaming Pertandingan Pembuka Euro 2020: Kesempatan Emas Italia
FOOTBALL265.COM - Berikut jadwal link live streaming pertandingan pembuka kejuaraan sepak bola antar negara Eropa atau Euro 2020 antara timnas Italia vs Turki.
Pertandingan pembuka Euro 2020 antara Italia vs Turki akan digelar di Stadio Olimpico, Roma. Ini menjadi kesempatan emas pasukan Roberto Mancini untuk bisa meraih kemenangan perdana.
Apalagi kabar terbaru menyebutkan kalau opening ceremony Euro 2020 boleh dihadiri langsung penonton. Namun Wakil Sekretaris Olahraga Italia, Valentina Vezzali, menjelaskan hanya memperbolehkan 25 persen dari kapasitas Stadio Olimpico.
"Fakta ini tidak hanya untuk sepak bola, tetapi semua olahraga Italia," ujar Vezzali dilansir dari ANSA.
"Kami berharap 11 Juni dapat menjadi momen puncak dari proses kelahiran kembali seluruh gerakan olahraga," ucapnya menambahkan.
Sementara itu, Italia terakhir kali bermain di Stadio Olimpico pada Oktober 2019 lalu saat menang dengan skor 2-0 atas Yunani.
Pertandingan tersebut menjadi bagian dari ajang kualifikasi Euro 2020 Grup J, di mana Gli Azzurri sukses lolos sebagai pemuncak klasemen akhir grup.
Stadio Olimpico, Roma akan menjadi tuan rumah tiga pertandingan penyisihan grup dan satu laga perempat final sepanjang gelaran Euro 2020 ini.
Jadwal pertandingan pembuka Euro 2020 antara Italia vs Roma akan tersaji pada Sabtu (12/06/21) pukul 02.00 WIB mendatang.
1. Jadwal Link Live Streaming Pertandingan Euro 2020:
Seluruh pertandingan ajang Euro 2020 bisa sobat INDOSPORT saksikan melalui link live streaming di Mola TV, RCTI dan MNC TV.
Berikut Jadwal Lengkap Seluruh Pertandingan Euro 2020:
Grup A Euro 2020
12 Juni 2021 - Turki Vs Italia (Stadion Olimpico, Roma, 02.00 WIB)
12 Juni 2021 - Wales Vs Swiss (Olympic Stadium, Baku, 20.00 WIB)
16 Juni 2021 - Turki Vs Wales (Olympic Stadium, Baku, 23.00 WIB)
17 Juni 2021 - Italia Vs Swiss (Stadio Olimpico, Roma, 02.00 WIB)
20 Juni 2021 - Swiss Vs Turki (Olympic Stadium, Baku, 23.00 WIB)
20 Juni 2021 - Italia Vs Wales (Stadio Olimpico, Roma, 23.00 WIB)
Grup B Euro 2020
12 Juni 2021 - Denmark vs Finlandia (Parken Stadium, Kopenhagen, 23.00 WIB)
13 Juni 2021 - Belgia vs Rusia (Krestovsky Stadium, Saint Petersburg, 02.00 WIB)
16 Juni 2021 - Finlandia vs Rusia (Krestovsky Stadium, Saint Petersburg, 02.00 WIB)
17 Juni 2021 - Denmark vs Belgia (Parken Stadium, Kopenhagen, 23.00 WIB)
22 Juni 2021 - Rusia vs Denmark (Parken Stadium, Kopenhagen, 02.00 WIB)
22 Juni 2021 - Finlandia vs Belgia (Krestovsky Stadium, Saint Petersburg, 02.00 WIB)
Grup C Euro 2020
14 Juni 2021 - Belanda vs Ukraina (Johan Cruyff Arena, Amsterdam, 02.00 WIB)
13 Juni 2021 - Austria vs Makedonia Utara (Arena Nationala, Bucharest, 23.00 WIB)
18 Juni 2021 - Belanda vs Austria (Johan Cruyff Arena, Amsterdam, 02.00 WIB)
17 Juni 2021 - Ukraina vs Makedonia Utara (Arena Nationala, Bucharest, 20.00 WIB)
21 Juni 2021 - Makedonia Utara vs Belanda (Johan Cruyff Arena, Amsterdam, 23.00 WIB)
21 Juni 2021 - Ukraina vs Austria (Arena Nationala, Bucharest, 23.00 WIB)
Grup D Euro 2020
13 Juni 2021 - Inggris vs Kroasia (Wembley Stadium, London, 02.00 WIB)
14 Juni 2021 - Skotlandia vs Republik Ceko (Hampden Park, Glasgow, 20.00 WIB)
18 Juni 2021 - Kroasia vs Republik Ceko (Hampden Park, Glasgow, 23.00 WIB)
19 Juni 2021 - Inggris vs Skotlandia (Wembley Stadium, London, 02.00 WIB)
23 Juni 2021 - Kroasia vs Skotlandia (Hampden Park, Glasgow, 02.00 WIb)
23 Juni 2021 - Republik Ceko vs Inggris (Wembley Stadium, London, 02.00 WIB)
Grup E Euro 2020
15 Juni 2021 - Spanyol vs Swedia (San Mames, Bilbao, 02.00 WIB)
14 Juni 2021 - Polandia vs Slowakia (Aviva Stadium, Dublin, 23.00 WIB)
18 Juni 2021 - Swedia vs Slowakia (Aviva Stadium, Dublin, 20.00 WIB)
20 Juni 2021 - Spanyol vs Polandia (San Mames, Bilbao, 02.00 WIB)
23 Juni 2021 - Slowakia vs Spanyol (San Mames, Bilbao, 23.00 WIB)
23 Juni 2021 - Swedia vs Polandia (Aviva Stadium, Dublin, 23.00 WIB)
Grup F Euro 2020
15 Juni 2021 - Hongaria vs Portugal (Puskas Arena, Budapest, 23.00 WIB)
16 Juni 2021 - Prancis vs Jerman (Allianz Arena, Munich, 02.00 WIB)
19 Juni 2021 - Hongaria vs Prancis (Puskas Arena, Budapest, 20.00 WIB)
19 Juni 2021 - Portugal vs Jerman (Allianz Arena, Munich, 23.00 WIB)
24 Juni 2021 - Portugal vs Prancis (Olympic Stadium, Baku, 02.00 WIB)
24 Juni 2021 - Jerman vs Hongaria (Allianz Arena, Munich, 02.00 WIB).