Pertina Sulsel Bongkar Tabiat 2 Petinju dan 1 Atlet yang Dicoret Jelang PON XX Papua

Senin, 5 April 2021 01:51 WIB
Kontributor: Adriyan Adirizky Rahmat | Editor: Prio Hari Kristanto
© Dok. Pribadi
Charles Katiandagho (kanan) bersama pelatihnya, Alex Tantontos. Copyright: © Dok. Pribadi
Charles Katiandagho (kanan) bersama pelatihnya, Alex Tantontos.
Kecewa Berat

Akibat hal tersebut, Pertina Sulsel sangat kecewa kepada Charles Katiandagho, Abdul Sada, dan Hendi Durand yang berujung dengan pencoretan dari tim menuju PON XX Papua.

"Memang pada dasarnya hanya tabiat mereka saja yang moralnya sudah tidak bagus. Mungkin mereka menganggap dirinya anggota TNI sehingga berpikir kami takut mencoret," ucap Sri Syahril

"Tidak mungkin kami takut karena kapasitas mereka sebagai atlet dan pelatih tinju milik Pertina Sulsel, bukan sebagai anggota TNI," kata Sri Syahril memungkasi.