7.5K
28 Pevoli Indonesia Ditahan Polisi Malaysia, Ada Apa?
© INDOSPORT/Petrus Manus Da'Yerimon
Hampir Seminggu
Kabar ditangkapnya 28 pemain voli Kabupaten Nunukan itu sendiri baru diterima oleh Nasir. Itu pun setelah sesepuh Suku Tidung menghubunginya pada Senin (19/03/18) malam lalu.
Padahal, diceritakan bahwa pihak kepolisian Malaysia sudah menahan 28 atlet voli tersebut sejak 15 Maret 2018.